6 Daftar Pilihan Cafe Instagramable di Daerah Jakarta Barat, Bisa Bikin Insta Feedmu Makin Cantik

Peringkat 5.00 dari 5 berdasarkan 13 penilaian pelanggan
(13 ulasan pelanggan)

Rp52.600

Instagram adalah sosial media yang saat ini sedang nge-hype dan booming dikalangan milenials seluruh penjuru dunia. Saat ini fungsi instagram bukan hanya menjadi sebuah album online, tapi juga digunakan sebagai media pamer segala bentuk aktivitas sehari2.

Namun yang menarik dibahas kali ini yakni mengenai tren aesthetic insta feeds. Dimana orang2 ingin menampilkan feeds instagram yang cantik dan artsy. Jika kamu seorang instagrammer, simaklah informasi mengenai rekomendasi cafe instagramable di Jakarta Barat yang akan kami bahas ini deh.

1. Burgushi ❤️

foto by zomato.com

Alamat: Jl. Puri Kembangan Nomor 9F, Kembangan Selatan, Jakarta Barat 11610
Map: Klik Disini
Jam Buka:
10.00-22.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 35.000,-
No. Telp: 0812 1890 081

Burgushi merupakan salah satu cafe burger & sushi yang memiliki suasana tempat super cozy dan instaworthy. Walaupun space ruangannya tidak terlalu luas, tapi terdapat sudut2 yang kece cocok untuk dijadikan latar belakang foto. Aneka macam burger kombinasi sushi disini emang gada duanya.

2. Wyl’s Kitchen❤️

foto by verandahotels.com

Alamat: Jl. Pesanggrahan Nomor 28, South Kembangan, West Jakarta City 11610
Map: Klik Disini
Jam Buka:
08.00-18.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 35.000,-
No. Telp: 021 5835 6789

Wyl’s Kitchen ini juga memiliki interior yang cukup elegan dengan putih sebagai dominasi warnanya. Cafe ini nggak cuman sekadar untuk nongkrong semata, namun sering juga sebagai lokasi perayaan birthday party, bridal shower, sampai acara pernikahan lho.

3. Sudutsatu Cafe❤️

foto by food.detik.com

Alamat: Jl. Tanjung Duren Barat I Nomor 1c, Grogol petamburan, Jakarta Barat 11470
Map: Klik Disini
Jam Buka:
09.00-22.00 (Minggu-Kamis), 09.00-23.00 (Jumat-Sabtu)
Harga: Rp 25.000,-
No. Telp: 021 5685 936

Sudusatu Cafe adalah sebuah kedai kopi yang memiliki interior kece dan cakep jika dipampang di feeds instagrammu. Aneka kopi seperti Affogato, Americano, Es Kopi Susu, serta Hazelnut Latte siap menemani momen nongkrongmu agar semakin seru.

4. Simplicity Brew House❤️

foto by pergikuliner.com

Alamat: Circle West Blok J1A Nomor 27, Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat 11840
Map: Klik Disini
Jam Buka:
08.00-22.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 25.000,-
No. Telp: 0877 7151 5153

Hangout di Simplicity Brew House memang seru dan menyenangkan. Dimana kamu bisa menikmati aneka varian kopi yang berasal dari berbagai daerah sambil ditemani dengan mananan pendamping. Tak sebatas itu saja, kamu bisa bergaya di beberapa spot lucu yang telah disediakan.

5. Tantular Cafe❤️

foto by bluprin.com

Alamat: Jl. Pesanggrahan Nomor 10G, Kembangan Selatan, Jakarta Barat 11610
Map: Klik Disini
Jam Buka:
07.00-23.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 25.000,-
No. Telp: 021 2258 9999

Penggunaan jendela kaca yang besar dan banyak, membuat Tantular Cafe ini terlihat lebih artsy. Baik indoor maupun outdoor, keduanya sama2 memiliki ambience yang nyaman. Banyaknya tanaman hijau yang dipajang membuat nuansa sejuk dan asri terasa di Tantular Cafe ini.

6. 19th Avenue❤️

foto by id.openrice.com

Alamat: Jalan Komp. Graha Indah Green Ville Blok AU Nomor 17, Kb. Jeruk, Jakarta Barat 11510
Map: Klik Disini
Jam Buka:
10.00-02.00 (Senin-Minggu)
Harga: Rp 20.000,-
No. Telp: 0819 0883 3319

Cafe terakhir yang memiliki konsep tempat instagramable ialah 19th Avenue. Hangout disini bisa menghabiskan waktu sampai berjam2 saking asik dan nyamannya. Belum lagi menu hidangan yang enak2 semakin membuat para pengunjung enggan untuk beranjak.

Ke-enam cafe instagramable di Jakarta Barat sudah selesai kami ulas. Sekarang giliranmu yang mengunjungi daftar diatas gih!

  1. Dinilai 5 dari 5

    Saad Amrun (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  2. Dinilai 5 dari 5

    Omar Rizqi Hafiz (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan penjaga zoo, tapi saya siap jaga hadiah giveaway ini lebih baik dari menjaga hewan.

  3. Dinilai 5 dari 5

    Qays Ihsan Zaki (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  4. Dinilai 5 dari 5

    Yousuf Raziq Qadir (pemilik terverifikasi)

    Komentar ini mungkin tidak lucu, tapi kalau saya yang menang, pasti semua tertawa.

  5. Dinilai 5 dari 5

    Khalifa Abbasy (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  6. Dinilai 5 dari 5

    Tamam Abbas (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pembalap, tapi saya siap gas pol menuju garis finish untuk klaim hadiah giveaway ini.

  7. Dinilai 5 dari 5

    Dawub Nail (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli geografi, tapi saya yakin hadiah giveaway ini akan menemukan jalannya ke alamat saya.

  8. Dinilai 5 dari 5

    Emir Fatih Ghaffar (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pandai merayu, tapi kalau soal menang giveaway, bolehlah dicoba.

  9. Dinilai 5 dari 5

    Carim Basim Elfathan (pemilik terverifikasi)

    Mau ikutan giveaway, tapi takut menang. Nanti dikira jodoh, padahal cuma pinjam!

  10. Dinilai 5 dari 5

    Jafar Siddiq Qalbi (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang undian, kecuali undian napas setiap hari. Semoga giveaway ini jadi awal yang manis!

  11. Dinilai 5 dari 5

    Ghani Hanan (pemilik terverifikasi)

    Jika menang giveaway ini, janji saya akan… tetap rendah hati dan tidak sombong (di depan kamera).

  12. Dinilai 5 dari 5

    Adam Ashraf Zuhair (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang undian, kecuali undian napas setiap hari. Semoga giveaway ini jadi awal yang manis!

  13. Dinilai 5 dari 5

    Gibran Hanif (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli geografi, tapi saya yakin hadiah giveaway ini akan menemukan jalannya ke alamat saya.

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top